Perampok yang Menyamar Jadi Sopir Taksi Online di Tambora Diringkus
Modus komplotan ini adalah menyembunyikan sebagian pelaku di jok belakang mobil.
Kanit Krimum Polres Jakarta Barat AKP Rulian Syauri mengatakan, polisi telah menangkap pelaku. Namun ia tak merinci di mana perampok tersebut ditangkap.
Kanit Krimum Polres Jakarta Barat AKP Rulian Syauri mengatakan, polisi telah menangkap pelaku. Namun ia tak merinci di mana perampok tersebut ditangkap.
“Sudah ditangkap,” kata Rulian kepada Agen Sakong Online
Pelaku juga sempat melawan sehingga harus ditembak.
Parulian tidak menyebutkan jumlah tersangka yang berhasil ditangkap.
Saat ini pelaku yang dilumpuhkan dengan timah panas dirawat di Rumah Sakit Polri Kramat Jati.
Dalam rekaman CCTV milik Indomaret di Palmerah, Jakarta Barat, tampak seorang pria memakai kaos putih lengan pendek dan celana jins masuk ke dalam Indomaret
Ia menuju mesin ATM yang diduga untuk mengambil uang tabungan milik korbannya yang berinisial SS (24).
Korban perampokan itu adalah San San (24), yang dirampok di daerah Duri Selatan, Tambora, Jakarta Barat, pada Senin (23/4).
Perampok mengambil satu unit handphone dan satu kartu ATM.
Post a Comment