Aksi CR7 dengan Bugatti Chiron
Dikutip dari Autoevolution, cerita diawali saat Ronaldo berada di garasi yang dipenuhi koleksi mobil supercar miliknya, mulai dari Lamborghini sampai Ferrari. Kemudian test driver Bugatti (Andi Wallace) datang mengendarai Chiron terbaru, yang langsung di bawa Ronaldo.
- Agen Bola Terpercaya Indonesia
Selain jago di lapangan bola, Ronaldo memang terkenal sebagai speed freak atau penggila kecepatan. Tidak heran bila ia memilih mobil bertenga buas untuk menjadi koleksinya.
Mobil bertenaga 1.500 tk itu pun dites habis dalam sebuah lintasan. Bahkan selesai menguji, Ronaldo langsung jatuh hati dan enggan mengembalikan kunci mobil kepada Andi Wallace, dan langsung menghubungi showroom Buggati.
Sekadar informasi, Bugatti Chiron baru saja menyabet gelar mobil tercepat di dunia untuk sebuah mobil produksi. Ketika di uji oleh mantan pebalap F1, Juan Pablo Montoya, Chiron hanya butuh waktu 41,96 detik untuk berakselerasi dari titik 0-400 kpj.
Chiron dibekali mesin W16 8.000 cc dengan empat turbocharger. Olahan dapur pacunya mencapai 1.500 cc dengan torsi sebesar 1.600 Nm.
(adm/joe)
Sumber → Kompas
Post a Comment