Header Ads


Tawuran dan Bawa Senjata Tajam, Seorang Pelajar SNK di Kendal Ditangkap

RA, pelajar SMK di Kendal, saat diperiksa polisi.


Majalahqqhoki.net, KENDAL - Seorang pelajar SMK dan temannya ditangkap oleh petugas Polres Kendal, Jawa Tengah, Jumat (2/3/2018) sore. Mereka diamankan karena terlibat tawuran.

 Menurut Kasat Reskrim Polres Kendal AKP Aris Munandar, RA (17), pelajar SMK swasta di Kendal, dan temannya, AS (20), warga Ketapang, Kendal, diamankan oleh warga saat tawuran di Bugangin, Kendal.

 “Mereka membawa parang,” kata Aris.

Aris menambahkan, dari informasi warga, tawuran itu melibatkan lebih dari 10 orang. Akibat kejadian itu, seorang warga yang berada di lokasi mengalami luka di bagian kepala.

“Kami belum mendapat data korban,” ujarnya.

Saat ini, jelas Aris, dua pemuda yang terlibat tawuran itu sedang diperiksa oleh anggotanya. Pihaknya telah mengamankan barang bukti sebilah pedang yang telah patah akibat kejadian tawuran itu.

Agen Sakong Online

Sementara itu, saat diperiksa petugas, RA mengaku dicegat oleh seseorang saat melintas di salah satu sekolah di sekitar lokasi kejadian. Lalu dia mengeluarkan parangnya.

“Saya tidak melukai orang. Saya bawa parang untuk jaga-jaga saja,” kata RA.

 Sementara temannya, AS, mengatakan bahwa dia tidak tahu penyebab tawuran tersebut. AS yang mengaku habis minum minuman keras jenis ciu itu hanya menolong RA.

Sementara temannya, AS, mengatakan bahwa dia tidak tahu penyebab tawuran tersebut. AS yang mengaku habis minum minuman keras jenis ciu itu hanya menolong RA.

 “Saya pas lewat melihat RA dikeroyok, lalu saya melerainya,” ucap AS.

Hingga kini, polisi masih berada di lokasi kejadian untuk mencari informasi tambahan.

Sumber dari, KOMPAS.com

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.